Cara Memilih Baju Atasan Hijab. Sebagai seorang muslimah yang baik, memilih baju hijab terutama atasan sudah barang tentu harus mengikuti kaidah yang berlaku, seperti tidak ketat dan tidak tipis menerawang. Karena selain mengutamakan keindahan dan kesopanan, kita harus memberikan contoh berhijab yang baik, minimal di depan keluarga dan teman misalnya.